Tidak seperti artikel sebelumnya, tujuan utama saya mempostingkan ini sekedar berusaha untuk menambah daya saing blog pada mesin pencarian. Bagaimanapun juga, PS bagi saya masih terlalu asing, jadi rasanya gak pantas banget jika judulnya saya awali dengan kata CARA/LANGKAH membongkar dan sebagainya yang mengindikasikan saya adalah seorang yang ahli banget hehehe.
Sebagaimana judul blog ini yakni jujur dan amanah, saya pun mesti jujur untuk mengatakan bahwa empat kali saya di percaya untuk menangani permasalahan PS 2 selalu saja pelanggan saya gigit jari karenanya. Bagaimana tidak gigit jari, PS yang saya tangani rata rata sudah karatan semua. Tapi tidak apa apa, saya mengerti mungkin karena suatu dan lain hal mereka lebih mempercayai saya memeriksa barang-barang yang sudah benar benar sekarat ketimbang yang masih sakit sedikit. Bisa jadi karena mereka tidak mau mengambil resiko, atau sebaliknya mungkin karena menganggap saya adalah pilihan terakhir ketika semua yang di percaya sudah pada angkat tangan hahaha..
Oke bro semua, bagi yang penasaran ingin melihat seperti apa mesin PS 2 silahkan di nikmati saja gambar-gambar dibawah ini. Mungkin saja artikel ini bisa berguna bagi yang ingin membersihkan PS-nya bukan untuk yang lain hehehe
|
gambar 1 |
Untuk mengawali membongkar, yang perlu di perhatikan bahwa baut ps 2 bersembunyi dibalik kotak kecil yg saya tunjuk pakai obeng tersebut. dengan posisi PS terbalik tentunya. PS2 memiliki dua ruang penyimpanan utama yakni untuk harware komputer dan hardware elektronik (maaf kalo salah hihihi)
Setelah baut bagian atas di temukan dan dilepas, buka penutup casing dengan mengangkat pelan-pelan. Setelah itu buka kembali baut-baut kecil penutup atas mobo untuk mengeluarkan mobo sekaligus alas besi yang di bawahnya (gambar 1, 2, 3)
|
gambar 2 |
|
gambar 3 |
Baru setelah itu, kita pindah untuk membuka yang saya sebut sebagai ruang kedua, tempat bagian listrik seperti travo, power dan sekaligus DVD nya berada. Seperti pada bagian atas, tentu saja baut2 yang bersembunyi harus di kelarkan terlebih dahulu untuk mulai pembongkaran bagian kedua (gambar 4, 5, 6)
|
gambar 4 |
|
|
gambar 5 |
|
gambar 6
|
|
gambar 7
|
Dan untuk pembongkaran selanjutnya kayaknya gak perlu di jelaskan lagi
karena jika sudah sampai pada tahap ini semua bisa lebih mudah lagi. Untuk di ketahui bahwa yang saya bongkar ini adalah PS 2 yang masih orisinil bukan PS modif (PS2 Hardisk). Dan untuk pembongkaran PS2 Hardisk sama saja, bedanya yaitu sebelum membuka baut pada body terlebih dahulu Hardisk dan NA PS2 harus dikeluarkan tentunya (gambar 7 (perhatikan obeng, ini yang di sebut NA tempat menempelnya hardisk)
Semoga bermanfaat...!
## ==== ##
Artikel yang terkait :
- Cara Memulihkan Account Facebook Yang Di Blokir
- Cara Membuat atau Menampilkan Teks / Subtittle Pada Film / Video
- Cara Menghilangkan Blacklist Smadav
- Memutar DVD Tanpa Disk (Fungsi dan Manfaat Iso Maker)
- Cara Membuka Casing Pada Laptop Asus Eee PC Series
- Cara Mengedit Atau Menyesuaikan Subtittle Pada Film
- Cara Menjadikan Ponsel Nexian menjadi Modem
- Jangan Lupa Backup Data Anda..!!
- Rahasia Menggunakan Google translate
- Cara Mudah Memperbaiki Canon MP258 Yang Mati Total (full gambar)
- Google Adsense..I’m Coming, Please Take My Hand
- Cara Mudah Membongkar Total Printer Canon IP2770
- Mengapa Google Adsense Menolak Blog Saya..?
- Mengatasi File Download 99,99%
- Gagal Mengatasi IDM 99% Lewat Mozilla Firefox
- Persyaratan dan Ketentuan AdSense
- Cara Mengatasi Mozila Firefox Yang Tidak Bisa Terbuka
- Cara Bongkar Hardisk Pada Laptop Axioo
- Cara Membuka Casing Hardisk laptop
- Mengatasi SD Card Yang Terprotect : Sekedar Pemanis Blog
- Cara flashing Tablet Cina Extreme Oxygen
- Cara Membuat Icon Emotion di FB
- Cara Mudah Membongkar Total Notebook Acer Aspire 4750Z
- Puas Menggunakan Modem Smartfren .
- Menghilangkan Mode Aman Browser Yang Mengganggu
- Bongkar Laptop Toshiba Satelite XXX
- Belajar Bongkar PS 2
- Tips Bongkar Notebook Advan
- Mengatasi Lenovo Yang Nge-blank
This comment has been removed by the author.
ReplyDeletethanks bro artikelnya,,,bermanfaat bgt,,
ReplyDeletetp ada sdkt masukan nich,slain cr membongkar pasang elektronik(laptop atau sebangsanya)tulis dong gmn cara mengatasi permasalahan penyakit2nya(knp sampai dibongkar itu elektronik)walau hanya dlm bentuk teori,tp buat para tekhnisi handal seperti bro,sy yakin bs dimengerti,dan ini sgt berguna bgt lho buat para pembc blog yg ingin mencr solusi tanpa harus dtg ke jasa servicer,,,hehehe,,.(sorry kepanjangan bro komentarnya)
terimakasih atas masukannya yang berharga, saya setuju dengan pendapatnya, saya akan berusaha untuk menindak lanjutinya. jika memang dalam pembongkarannya karena alasan ada masalah atau kerusakan, saya akan menulis permasalahannya dan solusinya (jika saya bisa), tapi jika laptop yang saya bongkar karena cuma iseng semata, maka ya seperti inilah tutoriallnya hehehe
ReplyDelete